Prestasi Sampai Tingkat Nasional Kembali Ditorehkan Siswa - Siswi SMANPALA


LAHAT, SS - Prestasi gemilang sampai ketingkat nasional kembali ditorehkan siswa dan siswi SMANPALA. Penghargaan terhadap prestasi puluhan siswa ini diserahkan langsung Kepsek SMANPALA Dr Baslini, M.Pd pada apel Senin pagi, (04/11/24) dengan pembina upacara Chi-Chi Permata, S.Pd, MH. 


Pada apel itu,  Chichi Permata membakar semangat siswa - siswi SMANPALA untuk memotivasi siswa untuk meningkatkan semangat belajar. 


" Tekunlah belajar capailah prestasi setinggi - tingginya," pintanya. 


Sementara itu, Kepsek SMANPALA Dr. Baslini,M.Pd berpesan agar seluruh anak - anak didiknya untuk tidak tinggi hati dengan prestasi - prestasi yang telah diraih. Bahkan Dr. Baslini meminta  prestasi anak didiknya itu perlu dipertahankan bahkan ditingkatkan. 


"Tingkatkan terus prestasi anak anak SMANPALA jayalah selalu SMANPALA," ungkapnya (Fry) 


Setelah apel dilanjutkan dengan penyerahan penghargaan oleh Bapak Kepala SMA Negeri 4 Dr. Baslini, M.Pd kepada siswa siswi yang berprestasi di bidangnya adalah : 

Bujang Gadis Lahat

1. Adhan XI P2: Bujang Lahat

2. Meiliza XII MIPA 5: Gadis Lahat

3. Jazil XII MIPA 1: Wakil 1 Bujang

4. Khanza Mahira XI P3: Wakil 1 Gadis

5. Rifqi Attala XII MIPA 6: Harapan 1 Bujang

6. Samudra Haykal: Harapan 2 Bujang

7. R. Damar V XII MIPA 4: BujangI           Intelegensia

8. Naila X 8: Gadis Intelegensia

9. Diandra: Bujang Pariwisata

10. Zahra Aulia Herfin (Juara III Tahfidz Qur'an Putri)

11. Akhtarsyah Pasa Akbar (Juara II Under 63 Kg Junior Putra Kejuaraan Taekwondo Nasional)

12. M. Alfarizi Nazir (Juara II + 50 Cadet Putra Kejuaraan Wadokao Open Tournamen Karate Piala Pangdam Ii/ Sriwijaya)

13. Ainur Ridho Azmi (Juara II Kumite Kadet Kelas -52 kg Putra) Kejuaraan Wadokai Open Tournament Karate Piala Pangdam II/ Sriwijaya

14. Ainur Ridho Azmi ( Juara 1 Kumite Kadet Kelas -50 kg Putra Kejuaraan Wadokai Open Tournament Karate Piala Pangdam II/ Sriwijaya

15. Dzaki Halim Khoiri (Juara 1 Kumite Putra Kejuaraan Wadokai Open Tournament Karate Piala Pangdam II/ Sriwijaya)

16. Alfakin Adriansyah (Juara II U 78 kg Pemula Kejuaraan Taekwondo Nasional)

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.